Viosarinews.com – Kapolres Rembang AKBP Dolly A Primanto beserta isteri dan segenap jajaran Polres Rembang mengucapkan selamat hari raya Idul Adha 1441 H (31/07/2020).
Ditambahkan oleh Kapolres, ” Guna membantu upaya pemerintah dalam terus memutus penyebaran virus Qif-19, dan ketika memasuki masa AKB dan New Normal, kami berharap agar seluruh masyarakat Rembang, ketika pelaksanaan sholat Iedul Adha dan kegiatan pemotongan hewan kurban serta pembagian daging kurban, tetap mengikuti protokoler kesehatan “.
(Vio Sari SE)
Komentar